Kamu nanya? Bertanya-tanya? Jika kamu sedang mencari jawaban atas pertanyaan bagaimanakah dampak penggunaan zat adiktif terhadap bidang sosial, kamu berada di halaman yang tepat. Kami punya sekitar 10 tanya jawab mengenai bagaimanakah dampak penggunaan zat adiktif terhadap bidang sosial. Silakan baca lebih lanjut di bawah.
tuliskan dampak sosial pengguna zat adiktif
Pertanyaan: tuliskan dampak sosial pengguna zat adiktif
di lingkungan keluarga : suasana nyaman dan tentram dalam keluarga terganggu, sering terjadi pertengkaran, menjadi aib keluarga, kesulitan keuangan.
di lingkungan sekolah : putus sekolah, merusak motifasi belajar, meningkatkan tindak kenakalan, membolos, Â tawuran, mempengaruhi tingkatan penyalahgunaan di antara teman sebaya.
di linkungan masyarakat : tercipta pasar gelap antara pengedar dan bandar ang mencarii pengguna/ mangsanya, pengedar menggunakan perantara remaja atau siswa yang telah menjadi ketergantungan, menigkatkan kejahatan di masyarakat(perampokan, pencurian, pembunuhan sehingga masyarakat menjadi resah, meningkatnya kecelakaan).
Apa dampak penggunaan zat adiktif dan psikotropika serta bagaimana cara
Pertanyaan: Apa dampak penggunaan zat adiktif dan psikotropika serta bagaimana cara kita menghindari penggunaan zat adiktif dan psikotropika ?
Jawaban:
Tahukah kamu mengapa narkotika dan psikotropika penggunannya diatur oleh pemerintah?
Tidak hanya di Indonesia, di seluruh belahan dunia, narkotika diregulasi meskipun berbeda-beda regulasinya.
Ini karena penggunaan zat adiktif memberikan banyak dampak pada masalah kesehatan.
Nikotin dalam rokok juga merupakan zat adiktif yang menyebabkan ketergantungan. Seseorang yang mulai merokok, perlahan-lahan akan terus membutuhkan rokok dan tidak bisa berhenti menghisapnya.
Padahal dalam rokok terdapat banyak zat yang membahayakan seperti tar, karbon monoksida, dan hidrogen sianida. Sehingga benar adanya kalau merokok membunuhmu.
Dampak narkotika
Penggunaan jangka pendek narkotika akan menyebabkan efek buruk berupa halusinasi, peningkatan detak jantung, mual, kehilangan kesadaran dan ketergantungan.
Penjelasan:
JANGAN LUPA KASI BINTANG NYA YA 🙂
dampak zat adiktif bagi kesehatan, ekonomi dan sosial?
Pertanyaan: dampak zat adiktif bagi kesehatan, ekonomi dan sosial?
utk kesehatan zat tsb dpt menghancurkan organ” di dlm tubuh jika terus menerus dikonsumsi krn zat kimia keras yg ada di dlmnya dampak ekonominya dpt membuat org membeli /mengelurakan uang membuat kemiskinan jika miskin dpt mnjadi pengedar demi kebutuhan hidup, dampak sosial dikucilkan masyarakat dpt stigma buruk si pemakai si pengedar. maaf klo salah semoga bermanfaat
dampak pengguna zat adiktif​
Pertanyaan: dampak pengguna zat adiktif​
Jawaban:
Hiperaktif, ga sadar, kecanduan, depresi, sulit berkonsentrasi, berhalusinasi
makasi
Jawaban:
Mengurangi kemampuan darah dalam menyimpan oksigen karena zat ini mengandung racun yang berbahaya. 2. Mengakibatkan kanker. 3. Menyebabkan kesulitan dalam bernapas. 4. Penurunan daya ingat.
Tuliskan masing² 3 dampak fisik dan dampak sosial dari penylagunaan
Pertanyaan: Tuliskan masing² 3 dampak fisik dan dampak sosial dari penylagunaan penggunaan zat adiktif dan psikotropika..
Jawaban:
dampak fisik:
1.dehidrasi
2.halusinasi
3.gangguan pada organ” penting
4.gangguan sistem pencernaan
dampak sosial:
1.berkurangnya hubungan sosial antara sesama
2.dijauhi oleh masyarakat
3.dianggap tidak baik
maaf klo salah
tuliskan contoh penggunaan zat adiktif dan psikotropika dalam bidang kedokteran
Pertanyaan: tuliskan contoh penggunaan zat adiktif dan psikotropika dalam bidang kedokteran kemudian jelaskan dampak negatif dari penyalahgunaan zat adiktif dan psikotropika
zat yang biasanya digunakan dalam bidang kedokteran adalah Zat Morfin yaitu zat adiktif psikotropika yang berfungsi untuk mengurangi rasa tegang saat menjalani sebuah operasi dan di biuskan pada pasien. dampak negatifnya adalah dapat menyebabkan ketergantungan dan SAKAO (sakit kekurangan obat )
Tuliskan dampak kehidupan sosial akibat dari penggunaan pemakaian zat adiktif
Pertanyaan: Tuliskan dampak kehidupan sosial akibat dari penggunaan pemakaian zat adiktif dan psikotropika
dampak sosial: dijauhi masyarakat, pendidikan terganggu dan masa depan suram, merepotkan masyarakat sekitar
dampak negatif dari penggunaan zat adiktif dan psikotropika untuk kehidupan
Pertanyaan: dampak negatif dari penggunaan zat adiktif dan psikotropika untuk kehidupan sosial
Susah dalam bersosialisasi, Tidak percaya diri, Sulit pengendalian diri, Susah menyambung pembicaraan, Berpikiran negatif pada diri sendiri, Bergembira secara berlebihan, Lebih banyak berdiam diri, Dikucilkan dalam masyarakat dan pergaulan orang baik-baik. Selain itu biasanya tukang candu narkoba akan bersikap anti sosial, keluarga akan malu besar karena punya anggota keluarga yang memakai zat terlarang, Kesempatan belajar hilang dan mungkin dapat dikeluarkan dari sekolah atau perguruan tinggi alias DO / drop out, Tidak dipercaya lagi oleh orang lain karena umumnya pecandu narkoba akan gemar berbohong dan melakukan tindak kriminal, Dosa akan terus bertambah karena lupa akan kewajiban Tuhan serta menjalani kehidupan yang dilarang oleh ajaran agamanya, Bisa dijebloskan ke dalam tembok derita / penjara yang sangat menyiksa lahir batin, Mendorong pemakainya untuk melakukan tindak kriminal karena harganya mahal dan sudah ketergantungan terhadap obat itu,sehingga pemakai akan memaksakan diri untuk mengkonsumsi obat itu. Semoga bisa membantu.
dampak penggunaan zat adiktif
Pertanyaan: dampak penggunaan zat adiktif
positif : untuk menunjang penggunaan obat
negatif : dapat menyebabkan ketagihan
dampak penggunaan zat adiktif
Pertanyaan: dampak penggunaan zat adiktif
.kemampuan darah menyimpan oksigen kurang karena zat tersebut banyak racun.
.kanker
.daya ingat menurun
.kerusakan hati
.mual dan muntah
.sesak nafas
.denyut nadi melambat
.gelisah
Tidak cuma jawaban dari soal mengenai bagaimanakah dampak penggunaan zat adiktif terhadap bidang sosial, kamu juga bisa mendapatkan jawaban atas pertanyaan seperti dampak zat adiktif, dampak negatif dari, Tuliskan masing² 3, tuliskan contoh penggunaan, and dampak penggunaan zat.